SUNGAI LIMAU,- Dalam mewujudkan keakraban dan keharmonisan, Babinsa dan babinkamtibmas, Serda Muhlisin selaku Babinsa Koramil 02/SL,melaksanakan (komsos) dengan Masyarakat di Wilayah Binaan di Nagari Guguk Kuranji Ilir kec. Sungai limau kab.padang Pariaman, Rabu (03/01/2024).

Keakraban dan keharmonisan akan tercipta dalam kegiatan Komsos dengan warga binaannya, Kegiatan Komsos merupakan sarana komunikasi dengan masyarakat di wilayah binaannya.

Keberadaan Babinsa dan babinkamtibmas di tengah-tengah masyarakat dapat memberi manfaat dan berdaya guna langsung untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat .

"Dengan adanya komunikasi sosial yang selalu di laksanakan di wilayah binaannya, maka akan tahu permasalahan di wilayah binaannya.Sehingga jika ada permasalahan dapat dengan cepat diselesaikan..Ujar Babinsa"
 
Top